ELECTRONIC CHART DISPLAY INFORMATION SYSTEM (ECDIS)

ELECTRONIC CHART DISPLAY INFORMATION SYSTEM (ECDIS) - Bina Sena - Maritime Training Center

Approval No. SM.402/5/17/DK/2023

Bab II Seksi A-II/1, A-II/2 STCW 1978 beserta perubahannya

Setelah menyelesaikan diklat, peserta diklat diharapkan memiliki keterampilan untuk :

  1. Mengoperasikan peralatan ECDIS, menggunakan fungsi-fungsi yang ada pada ECDIS, memilih dan menguji semua informasi yang relevan serta mengambil tindakan yang tepat dalam hal terjadi malfungsi;
  2. Menjelaskan kesalahan yang bisa terjadi pada data yang ditampilkan dan kesalahan interpretasi;
  3. Menjelaskan mengapa ECDIS seharusnya tidak digunakan sebagai satu satunya alat navigasi di kapal. 
Biaya : Rp. 2.000.000
Lama pendidikan : 5 Hari (Senin s/d Jumat)
  1. Fotocopy KTP identitas diri yang masih berlaku 1 (satu) lembar
  2. Fotocopy berwarna ijasah ANT (min. ANT IV) yang dilegalisir 2 (dua) lembar
  3. Fotocopy berwarna BST 2 (dua) lembar
  4. Surat berbadan sehat dan tidak buta dari dokter yang ditunjuk oleh perhubungan laut 1 (satu) lembar
  5. Pas photo hitam putih pakai kemeja putih berdasi hitam tanpa jas ukuran 3 X 4 = 4 lembar

Foto dilakukan di Bina Sena GRATIS